Thursday, December 6, 2012

Sensor Sentuh Sederhana

Rangkaian detektor getaran sederhana ini memiliki kepekaan input gain 200 x 200 x 200 = 8.000.000 sehingga dapat mendeteksi listrik statis pada jari tangan. untuk membuatnya diperlukan 3 buah transistor BC547, 1 buah resistor 1Mohm, 1 buah resistor 100Kohm, 1 buah resistor 220 ohm, 1 buah led, dan supply tegangan 6V DC. Skema rangkaian dapat dilihat pada gambar dibawah ini.

Coba sentuh lempengan tembaga yang terhubung pada basis transistor pertama dan lihat apa yang terjadi pada led.
Selamat mencoba!!!!!!

sumber : http://www.talkingelectronics.com

No comments:

Post a Comment